Arsip Pengumuman

Uncategorized

Pengumuman Pengadilan Agama Serui :

Berikut kami lampirkan Daftar sisa panjar biaya perkara yang belum diambil pada satuan kerja Pengadilan Agama Serui. Bagi para pihak dapat mengambil sisa panjar perkara tersebut di PTSP (Meja Kasir) Pengadilan Agama Serui dengan mengajukan permohonan pengembalian sisa panjar serta menunjukkan identitas diri yang jelas. Apabila para pihak tidak mengambilnya dalam jangka waktu 6 bulan dari surat pemberitahuan ini, maka berdasarkan surat edaran Mahkamah Agung RI nomor 2 Tahun 2021 tentang pemberitahuan dan pengembalian sisa panjar biaya perkara uang tersebut dianggap uang yang tak bertuan dan akan kami setorkan ke KAS NEGARA sebagai Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP).

Lampiran dapat di download

Daftar Pengumuman CPNS :
1. Seleksi Pengadaan CPNS Tdi Lingkungan Mahkamah Agung Tahun Anggaran 2024

2. Pengumuman Tentang Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Bagi Tenaga Non Asn Yang Aktif Bekerja Di Lingkungan Mahkamah Agung Tahun Anggaran 2024

3. Pengumuman Tentang Perintah Melaksanakan Tugas Bagi Calon Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Mahkamah Agung RI Tahun Anggaran 2024

PENGUMUMAN :
Pengadilan Agama Serui Kelas II Mulai 1 Juli sudah bisa menerbitkan Akta Cerai dalam format elektronik (digital) melalui aplikasi EAC.
Download dan Cetak Kapan pun Dimana pun bisa!!!

Berdasarkan Surat Keputusan Direktur Jendral Badan Peradilan Agama Nomor : 932/DJA/SK.TI1.3.3/VII/2025 tentang Pelaksanaan Administrasi Penerbitan Salinan Putusan dan Akta Cerai di Lingkungan Peradilan Agama secara Elektronik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *