PA SERUI MENGIKUTI PELANTIKAN ANGGOTA DPRK KEPULAUAN YAPEN PERIODE 2024-2029
Serui – Pada hari Jumat tanggal 14 Februari 2025 Pukul 09:00 Wit Pengadilan Agama Serui mengikuti kegiatan Peresmian Pengangkatan Pengukuhan Sumpah Janji Pelantikan Anggota DPRK Kepulauan Yapen masa Jabatan Periode Tahun 2024-2029, bertempat di gedung sidang DPRK Kepulauan Yapen, Kegaiatan ini di wakili oleh Ketua Pengadilan Agama Serui YM Muhammad Taufiq Torano,S.H.I. dalam Sumpah Janji […]