CPNS APP PA SERUI IKUTI WEBINAR ORIENTASI YANG DIGELAR BADILAG
Berdasarkan surat edaran Badan peradilan Agama (BADILAG) Nomor 2414/DJA/HM.00/4/2022 tentang Orientasi Calon Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Peradilan Agama, dua CPNS APP (Analis Perkara Peradilan) Pengadilan Agama Serui mengikuti webinar yang dilaksanakan melalui zoom meeting yang digelar oleh Badilag, pada hari Jumat, 22 April 2022 pukul 09.00 WIB di satuan kerja masing-masing. Dua CPNS tersebut adalah Nur Hidayah Amriani, S.H
Read more